OASEA Red Jasper Gua Sha - Beauty Review

OASEA

Red Jasper Gua Sha

Rp. 250.000

5.0

2
0
0
0
0

2 users

Reviewed this

100% users

Recommended this

Description

MEMBER'S REVIEW#FakeFree and Authentic
Fake or paid reviews and violating accounts can be deleted / banned. Read our full Beauty Review Terms & Conditions here.

Filter |

Sort by:

newest

liahadist

19 - 24

Dry, Medium Light, Warm

19 Jun 2024

liahadist recommends this product!

Enak, tektur produknya sempurna gak ada bagian yang kasar. Cukup awet, ini batu beneran gais bukan plastikk. Gak tau ya aku pake ini tuh ada dingin-dinginnya jadi ngerasa sejuk aja. Padahal gak ada di tarok di kulkas wkwk. Gak tau deh ini pokoknya aku suka

Usage Period : 3 months - 6 months

Purchase Point : Tokopedia

0

Hanaoktvia

25 - 29

Oily, Medium, Neutral

20 May 2024

Hanaoktvia recommends this product!

Packagingnya bagus banget dan mostly dari bahan yang ramah lingkungan, poin plus karena dikasih kantung khusus juga yg warna hijau. Bahan gua shanya dari batu asli, terasa lumayan berat, dan warnanya cantik. Nyaman juga dipakainya. So far aku ga ada keluhan sama produk ini. Great job oasea

Red Jasper Gua Sha imgfdn-077c3c05-2d38-4a7f-bd0b-b87f4e21e0c8

Usage Period : 1 week - 1 month

Purchase Point : Gift

0