5.0
1 users
Reviewed this
100% users
Recommended this
Filter |
Sort by:
newest
Combination, 30 - 34
27 Dec 2018
Sejak awal kehamilan, aku mulai agak selektif milih skincare yang aman untuk bumil. Ditambah perubahan hormon yang bikin kulitku kusam dan mudah sekali jerawatan, aku pun memutuskan untuk simplify my makeup regime. Rose Otto Sunscreen punya Alteya ini satu2nya produk yang aku lirik, karena dia bisa jadi moisturizer, sunscreen, dengan sheer tint warna pink to beige, plus, it’s organic! Morning routineku jadi lebih simpel dan nggak bikin wajah berat, karena pagi hari aku cuma cuci muka, pakai toner, dan langsung ditutup dengan sunscreen ini. Oh iya ini tinted sunscreen ya, teksturnya creamy berwarna pink, tapi saat diblend, warnanya jadi menyatu dengan kulit, meskipun kulitku warm/yellow undertone. Mirip tone up cream, tapi warnanya lebih ke sawo mateng dan bisa menutup dark spots yang ringan. Kalau kulitmu kering, mungkin ini kurang lembabin, tapi berhubung kulitku mudah sekali jerawatan, pakai ini saja sudah cukup. Another plus point: botolnya cantik dan luxury banget! Bahannya kaca warna hitam, bikin meja rias tampak lebih mewah. 😂😍