4.0
1 users
Reviewed this
100% users
Recommended this
Filter |
Sort by:
newest
08 Dec 2017
Lipstick ini merupakan favorit saya karena fungsinya yang unik sebagai mixer yang sesuai untuk membuat kreasi bibir ombre. Selain terasa lembut di bibir, lipstick ini juga tidak membuat bibir kering sehingga nyaman saat dipakai seharian. Lipstick ini juga sangat bagus saat diaplikasikan sebagai highlighter. Keunikan lipstick ini tentunya membuat lipstick ini harus dicoba para pecinta lipstick!
Usage Period : Less than 1 week
Purchase Point :