Filter |
Sort by:
newest
29 Nov 2022
gogonokicha recommends this product!
Galau mau pilih unpa bubi lips atau rire buble lips. Liat review di Althea lebih bagus rire yaudah aku pilih dia (padahal unpa lebih terkenal di indo, dan packingnya lebih gemoy pinky) Aku suka si rire ini💕 packagingnya airless pump, dan aku habiskan sampai tetes terakhir. Modelnya lip mask yang berbusa di bibir, tuang krimnya, oles, berbusa, gosok deh. Gak ada scrub-nya, wanginya enak jeruk segar! dan yang paling penting, kalau aku malamnya lupa pakai lip sleeping mask, ini ngebantu banget buat dipakai pagi pas buru-buru tapi bibir malah kaku kering mengelupas. Dia sistemnya 'melemaskan' si kulit bibir yang mengelupas ya, jadi kalau dicopot pakai jari gak sakit dan gak bikin sariawan.
Usage Period : More than 1 year
Purchase Point : Althea