Paula's Choice Lip and Body Treatment Balm - Beauty Review

Paula's Choice

Lip and Body Treatment Balm

Rp. 150.000

5.0

1
0
0
0
0

1 users

Reviewed this

100% users

Recommended this

Description

MEMBER'S REVIEW#FakeFree and Authentic
Fake or paid reviews and violating accounts can be deleted / banned. Read our full Beauty Review Terms & Conditions here.

Filter |

Sort by:

newest

intanlasa

30 - 34

Normal, Medium Light, Neutral

20 Jan 2016

lagi-lagi semua skincare saya sekarang dari paula choice. lip balm ini isinya lumayan banyak. bibir saya super duper kering, setelah pake lip balm ini sama sekali gak pernah kering maupun terkelupas. manteb banget. ga ada rasanya seperti lip balm lain, gak bikin lengket di bibir, dan yang penting lip balm ini cukup dipake sehari sekali aja karena berasa awet banget.

ohya, dibawah mata saya pernah kering banget dan merasa terbakar. saya olesin ini dua kali sehari. besoknya udah gak kering lagi. balik lagi ke wajah semula hihi thanks paula

Usage Period : Less than 1 week

Purchase Point :

0